Berita Detail

blog

Rapat Koordinasi Metadata Statistik Sektoral

Cibinong -- Selasa 31 Mei 2022 Dinas Komunikasi Dan Informasi Kabupaten Bogor Gelar Rapat Koordinasi Metadata Statistik Sektoral di aula Diskominfo bersama perangkat Kecamatan di Kabupaten Bogor.
Tujuan kegiatan Metadata Statistik Sektoral adalah untuk memudahkan pengelolaan data dan informasi, memudahkan pencarian data, menghindari duplikasi data dan kegiatan, memberikan penyajian data yang akurat dan memudahkan evaluasi informasi.

Bagikan :